Home Top Ad

Operator Pada Turbo Pascal

Share:


Beberapa operator yang disediakan oleh PASCAL: Aritmatika, Boolean, Relasional, Set .

1.  Operator Aritmatika

Operator
Operasi
Tipe Operand
Tipe Hasil Operasi
+
Penjumlahan
Integer, real
Integer, real
-
Pengurangan
Integer, real
Integer, real
*
Perkalian
Integer, real
Integer, real
/
Pembagian
Integer, real
Integer, real
Div
Pembagian
integer, integer
integer
Mod
Sisa pembagian
integer, integer
integer
 
2.  Operator Boolean (Logika)

Operator
Operasi
Tipe Operand
Tipe Hasil Operasi
Not
negasi
boolean
boolean
And
Logika ‘and’
boolean
boolean
Or
Logika ‘or’
boolean
boolean
Xor
Logika ‘xor’
boolean
boolean

3.  Operator Relasional

Operator
Operasi
Tipe Operand
Tipe Hasil Operasi
=
Sama dengan
tipe sederhana, string, pointer dan set
boolean
<> 
Tidak sama dengan
tipe sederhana, string, pointer dan set
boolean
Lebih kecil dari
tipe sederhana, string
boolean
Lebih besar dari
tipe sederhana, string
boolean
<=
Lebih kecil atau =
tipe sederhana, string
boolean
>=
Lebih besar atau =
tipe sederhana, string
boolean

4.  Operator Set

a) Operasi Relasional pada Set

Ada empat perbandingan relasional yang diperkenankan pada set.
Operator
Operasi
Tipe Operand
Tipe Hasil Operasi
=
Sama dengan
Set, set
boolean
<> 
Tidak sama dengan
Set, set
boolean
<=
Lebih kecil atau =
Set, set
boolean
>=
Lebih besar atau =
Set, set
boolean

b) Operasi Logika pada Set

Ada tiga operasi logika pada set.
Operator
Operasi
Tipe Operand
Tipe Hasil Operasi
+
Union
Set
Set
-
Defference
Set
Set
*
Intersection
Set
Set


5.  Fungsi Matematik Standar dalam PASCAL

Nama Fungsi
Deskripsi
Tipe Argumen
Tipe Hasil Operasi
abs
absolute value
real/integer
real/integer
arctan
arctan (radian)
Real/integer
real
cos
cosine (radian)
real/integer
real
Sin
sin (radian)
real/integer
real
exp
fungsi Perpangkatan e
real/integer
real
Ln
ln
real/integer
real
Round
Pembulatan terdekat
real
integer
sqr
kuadrat
real/integer
real/integer
sqrt
Akar kuadrat
real/integer
real
Trunc
Pembulatan ke bawah
real/integer
integer

No comments

Setiap komentar Anda sangat berarti sekali untuk Blog Efriaman agar bisa menjadi lebih baik kedepannya. Berkomentarlah dengan baik demi kenyamanan bersama.

Tak ada yang bisa saya berikan selain ucapan terima kasih karena telah memberikan apresiasi terhadap artikel-artikel dan tulisan di Blog Saya ini.

Peringatan! Saya tidak pernah melarang untuk menggunakan pengguna Anonim namun setidaknya gunakanlah akun Anda atau minimal nama dan URL. No SARA, SPAM dan Sejenisnya !!